Kamis, 20 Januari 2011

TUGAS MANDIRI 2

TUGAS APLIKASI TEKNOLOGI INFORMASI
1. Tahap-tahap pembuatan blog (dalam hal ini dengan menggunakan wordpress.com) :
• Buka browser, seperti Mozilla atau Internet Explorer
• Ketik http://wordpress.com pada URL/addressnya
• Klik Sign Up Now
• Kemudian isilah form-form berikut : User Name : nama blog lalu isikan password anda lagi pada teks confirm
• Isikan Email anda
• Centang I have read…. berarti anda telah menyetujui peraturan layanan wordpress.com
• Pilih Gimme a blog…dengan memilih ini anda akan mendapatkan blog, tidak hanya terdaftar user saja. lalu klik next.
• Setelah itu akan muncul halaman berikutnya, isi blog domain, blog title, language and privacy. Lalu klik sign up.
• Setelah itu check Email yang anda gunakan saat mengisi form registrasi. Buka Email dari wordpress.com. Lalu klik link yang diberikan untuk mengaktifkan blog anda.
• Akan tampil halaman pemberitahuan bahwa blog anda telah aktif
• Untuk melihat hasil situsnya, klik view your site.
1. Cara memposting artikel kedalam blog (wordpress) :
• Pada menu tulisan pilih Add New
• Ketikan judul dan isi postingan anda, jika ingin menyisipkan gambar di postingan, klik pada upload add image, kemudian pilih gambar yang akan anda pilih.
• Tunggu sampai gambar selesai di upload, setelah itu akan muncul tampilan URL berkas, perataan, ukuran, lalu klik sisipkan kedalam tulisan.
• Setelah anda menulis postingan, saatnya menyisihkan informasi lain pada postingan anda.
• Masukan kategori untuk mengelompokkan berdasarkan tema yang sejenis.
• lalu simpan dan menerbitkan (publish)

1. Cara mengganti template sebuah blog :
• Pada menu tampilan , klik thema
• Pilih thema yang anda inginkan lalu klik pratampil untuk melihat perubahannya.
• Klik aktifkan, maka tampilan blog anda akan berubah sesuai thema yang dipilih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar